Rekomendasi Teknis
Dokumen resmi yang dikeluarkan oleh seorang profesional atau lembaga yang memiliki otoritas dan kompetensi di bidang teknis tertentu untuk memberikan dukungan atau persetujuan atas suatu proyek, proposal, atau kegiatan. Surat ini biasanya berisi penilaian teknis, saran, dan rekomendasi terkait aspek-aspek teknis dari proyek atau kegiatan yang dimaksud.
2-5 Haris
Waktu
Gratis
Biaya